Nama FF yang Bagus – therantnation.com. Perkembangan dunia game mobile saat ini memang sedang bagus-bagusnya. Jumlah game yang ditawarkan juga sangat beragam. Mulai dari game MOBA, Arcade, sampai dengan game FPS.
Untuk game FPS, mungkin salah satu yang paling populer saat ini adalah Garena Free Fire. Bahkan, karena popularitas game yang semakin naik, para player berlomba untuk mempunyai nama FF yang bagus.
Bagi yang belum tahu, nickname panggilan akun merupakan suatu identitas dari setiap player FF. Anda dapat membuat nama sesuai keinginan sendiri. Dari Garena selaku pengembang juga tidak memberikan aturan khusus terkait dengan pembuatan nick name.
Jadi, para player dapat melakukan kreasi masing-masing dalam membuat nama FF yang bagus dan keren untuk gaya-gayaan ataupun untuk id dalam bermain game.
Penjelasan Nama FF yang Bagus Apa Perlu
Sebelum mulai bermain game FF, pastinya para pengguna harus mengisi username ataupun nick dahulu. Nickname tersebut dapat dibuat sesuai dengan keinginan masing-masing.
Namun, banyak player membuat nama FF miliknya menjadi terlihat lebih keren dengan menambahkan simbol ataupun jenis font tertentu. Namun, untuk dapat mengganti nick akun FF, Anda membutuhkan item bernama “change name card”.
Kartu tersebut bisa diperoleh dengan membeli di shop dengan harga 390 diamond saja. Nantinya, kartu tersebut bisa digunakan untuk membuka akses penggantian nama akun Anda di game Free Fire.
Rekomendasi Nama Akun FF Keren dan Bagus
Mempunyai nick FF bagus tentu dapat menimbulkan rasa senang tersendiri. Apalagi jika nickname tersebut dapat menarik perhatian dari player lain. Akan tetapi, nickname bagus tersebut juga harus diimbangi dengan skill mumpuni.
Jadi, para pemain lawan tidak hanya tertarik dengan nama saja, tetapi juga skill Anda. Bagi Anda yang sedang mencari rekomendasi nick name yang bagus untuk akun FF, berikut ini ada beberapa rekomendasi yang bisa digunakan.
- A L I C E
- A v e r y
- B l y t h e
- A L A S K A
- A l e i s t e r
- Earl of Arms
- Claudine
- C l e o
- E f f i e
- Finley
- Hayden
- Angel of Death
- Acid Face
- Betty Cricket
- Crimson Eclipse
- ᒚ Ꮛ Ꮢ Ꮢ Ꭹ
- অভি B H A I
Rekomendasi Nama FF Keren
Menggunakan nama akun keren tentu dapat menambahkan kepercayaan diri pada para pemain saat sedang bermain. Penggunaan nick keren juga dapat membuat akun terlihat lebih kekinian.
Apabila Anda sedang mencari rekomendasi keren untuk akun FF, berikut ada beberapa rekomendasi yang bisa dipilih.
- A i l e e n.
- A l e n a.
- ꜱᴀɪᴋᴏ
- B e l l o v a
- B l a i r e
- C l a r i s s a.
- L a u r a
- ƈօօʟɢɛʍ
- ᴏᴅɪꜱʜᴀ乂
- E d l y i n
- L e x x u s.
- Clovis
- EROS么
Nickname Keren Untuk Player Perempuan
Siapa bilang kalau hanya laki-laki saja yang memainkan Free Fire? Saat ini sudah banyak juga para perempuan yang menyukai game bertema FPS ini. Bagi Anda para wanita yang sedang mencari nickname keren untuk akun FF, berikut ini ada beberapa rekomendasi yang bisa dipilih.
- B E B Y ツ
- ✿αliα☂ `⁴⁵✿
- 『ᵍⁱʳˡ』✿ C h a a ツ
- Ange elᴱ✿
- ・ᴛ ɪ ᴀ ʀ ᴀ☂
- 『ᵍⁱʳˡ』✿ R e vツ❤
- ✿ Nayツ
- W ulan✿
- ★ʙ ᴀ ʙ ʏ★ᴛ ɪ ᴀ ʀ ᴀシ︎
- 『ᵍⁱʳˡ』✿ Z e l l ツ☂
- ᴀʟɪɴᵃʰ✿
- ᴀᴘʀɪʟ✿
- ꧁M y l e n꧂
- 『ᵍⁱʳˡ』✿ C l a u ツ
- 『ᵍⁱʳˡ』✿ V h i v iツ
- G i t a ✿ᴳᴵᴿᴸ☂
Nama FF yang Bagus untuk Cowok
Selain nick khusus wanita, pastinya juga ada khusus untuk para laki-laki. Nick tersebut juga tidak kalah keren untuk digunakan pada akun Anda. Nah, langsung saja salin nama yang ada di bawah ini untuk dijadikan nick akun FF kalian.
- 『ɴϻᴄ』Lᴜxツ
- ᴷᴺᴵᴳᴴᵀ༒࿐
- ғєαʀʟєss
- ᴹᴿメHybusa
- ᴛhɪɢᴇʀ☘
- ᵉˣᵉ• L y n
- ᴹᴿメF A K B O i
- SHAN 父
- ㅤꜱᴀɪʟᴇꜱʜ⚔
- R a z z o rㅤ友
- Returns 友
- ᵉˣᵉ• L e x y
- Gaara™
- ᝪN ɪ ᴄ ᴋ ᴏ
- Č_Ř_Ö_W_Ñ
- 亗 Kɪɴɢ 亗
- VIPER亗
Langkah-Langkah Ganti Nickname di Free Fire
Cara mengganti nickname akun FF sebenarnya cukup mudah untuk dilakukan. Namun, seperti yang sudah dibahas di awal tadi bahwa untuk melakukan penggantian nama membutuhkan yang namanya change name card.
Apabila kartu tersebut belum dimiliki, maka penggantian nama belum bisa untuk dilakukan. Namun, jika Anda sudah punya kartu tersebut, langsung saja ikuti langkah-langkah berikut untuk mengganti nick name akun FF.
- Pertama, masuklah ke akun FF Anda.
- Kemudian, pilihlah gambar logo pensil untuk mengubah nickname.
- Selanjutnya, masukkanlah nama baru ke tempat tersedia.
- Berikutnya, pilih “Save” untuk menyimpan.
Itulah tadi beberapa rekomendasi nama FF yang bagus untuk digunakan di akun Anda. Pilihlah nama paling sesuai menurut Anda. Dengan menggunakan nama baru tersebut, Anda tentu siap untuk mendapatkan Booyah di dalam permainan Free Fire.